Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

MAKALAH ULUMUL HADITS

ILMU HADITS:KUALITAS PERAWI MUHAMMAD IBRAHIM DAPUBEANG  (2 01410020311025 ) Program Studi Syari’ah(Ahwal-Syakshiyyah) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Malang Abtrak :             Agama islam adalah agama yang di turunkan oleh allah SWT yang memiliki dua landasan hukum yang di sampaikan kepada mahlukya, yaitu al-quran dan as-sunnah, al-qur’an adalah suaktu mukjizat yang di sampaikan kepada nabi muhammad SAW, dan as-sunnah adalah semua perbuatan nabi muhammad SAW, di dalam dua sumber hukum tersebut  terdapat hukum-hukum tentang islam baik itu berupa hukum ibadah maupun hukum dalam kehidupan sehari hari, seperti kesopanan, adab, dan yang lainya, sehigga alqur’an di jadikan oleh kaum muslimin sebagai pedoman dan juga sebagai dasar hukum islam. Alqur’an yang memiliki pengertian yang sangat luas menjadikan al-qur’an sangat sulit di pahami sehingga adanya hadist sebagai penjelas al-qur’an.             Hadist adalah perkataan, perbuatan maupun penetapan yang d

Postingan Terbaru

TAFSIR SURAT AL GHASIYAH AYAT 17-20